Marketing Executive Supervisor

4 days ago


Tangerang, Indonesia PT Cilia Prisma Utama Makmur Full time

**Anda mampu memimpin dan mengarahkan team sales, mampu berkomunikasi dengan baik, tekun dan gigih dalam mencapai target?**

**Dan anda mau penghasilan hingga 12 juta setiap bulan?**

PT Cilia adalah perusahaan manufaktur yang terspesialis di bidang kantongan plastic. Kami mempunyai visi untuk menjadi MARKET LEADER di industri kantongan plastik Indonesia.
Di PT Cilia, kami percaya bahwa suasana kerja yang PROFESIONAL dapat membuahkan hasil yang TERBAIK.

Keseharian Anda sebagai Business Development Supervisor:

- Menerapkan Strategi Pemasaran dan Penjualan untuk mencapai target penjualan sales team.
- Membuka jaringan pasar baru untuk perusahaan
- Manage team sales, termasuk tandem selling dan monitor kegiataan penjualan harian team.
- Bertanggung jawab untuk tagihan team sales terhadap konsumen
- Memberikan motivasi dan arahan kepada team untuk meningkatkan penjualan
- Menyelesaikan masalah yang berkaitan dengan peningkatan sales terhadap team
- Follow up dengan team sales dan pelanggan untuk memastikan proses penjualan berjalan dengan baik
- Melakukan visit ke pasar tradisional, retail, dan toko pareto
- Melakukan koordinasi rute jalan dan jadwal visit tim sales
- Membuat laporan visit, laporan penjualan dan laporan lain yang dibutuhkan secara berkala

Kami mencari Anda dengan:

- Pendidikan mínimal S1 semua jurusan
- Usia maksimal 32 tahun, berpenampilan rapi
- Pengalaman mínimal 2 tahun sebagai Sales Supervisor yang membawahi mínimal 5 sales.
- Berjiwa pemimpin, mampu menerima arahan dari atasan dan manage team sales dengan baik
- Terbiasa untuk mencapai target
- Mampu untuk berkomunikasi dengan terampil dan mempunyai service mindset
- Mampu menggunakan perangkat komputer mínimal MS Word dan Excel
- Bersedia melakukan perjalanan dinas keluar kota
- Mempunyai kendaraan pribadi mínimal SIM C
- Bersedia untuk meeting mingguan di Cibinong

Yang kami tawarkan untuk Anda:

- Gaji bulanan
- Komisi berdasarkan performa team dan individu
- BPJS Ketenagakerjaan
- Jenjang Karir

Jika anda memenuhi kriteria diatas, mari APPLY Anda sekarang juga

**Salary**: Rp7,000,000 - Rp9,000,000 per month

**Education**:

- S1 (preferred)

**Experience**:

- Marketing Supervisor: 2 years (preferred)



  • Tangerang, Indonesia Elabram Full time

    Job Description Supervising strategic procurement, supplier relationships, and internal stakeholder collaboration for all marketing services, encompassing advertising/creative, ad production, brand PR, influencer marketing, and experiential marketing, in connection with the company's product line. Supervising strategic sourcing endeavors tailored to specific...

  • Marketing Executive

    4 days ago


    Tangerang, Indonesia MyMeal Catering Full time

    Tugas dan tanggung jawab: - Posisi Marketing Lead ini juga diperuntukkan bagi Anda yang mencari posisi: Marketing Manager/Supervisor/Head/Executive - Membuat strategi marketing secara online dan offline, mengarahkan tim dalam implementasi strategi, serta melakukan control dan evaluasi secara berkala - Membangun hubungan kerjasama dan strategic alliance...

  • Marketing Executive

    2 weeks ago


    Tangerang, Indonesia PT COSMETIC MANUFACTURING Full time

    Min Pendidikan D3/ S1 dari berbagai Jurusan - Pengalaman sebagai Sales Executive/ Marketing Executive/ Account executive min 1- 2 tahun diindustri maklon kosmetik atau sejenisnya ( pengalaman di sales B2B). - Fresh Graduated yang memliki ketertarikan di bidang Sales & Marketing dipersilahkan untuk melamar. - Communication Skill, Presentasi Skill &...

  • Marketing Executive

    5 days ago


    Tangerang, Indonesia Junior Lab Indonesia Full time

    Junior Lab Indonesia is looking for a **Marketing Executive** who can suggest and execute strategic marketing initiatives, focusing on both online and offline strategies to enhance brand visibility, drive customer engagement, and achieve business growth. **Responsibility**: - Suggest various strategies, compelling content that engages B2B and B2C...

  • Marketing Executive

    4 days ago


    Tangerang, Indonesia PT Matahari Raya Kimiatama Full time

    Persyaratan Pendidikan mínimal SMA / D3 / S1 semua jurusan Memilki Pengalaman Bidang Marketing lebih disukai, fresh graduate dipersilahkan melamar Pengetahuan dalam Bahan Kimia Makanan / Bahan Makanan & Minuman / lingkup serupa lebih disukai Keterampilan manajemen proyek yang sangat baik dan perhatian terhadap detail Kemampuan komunikasi yang...

  • Marketing Executive

    2 days ago


    Tangerang, Indonesia PT Matahari Raya Kimiatama Full time

    Persyaratan Pendidikan mínimal SMA / D3 / S1 semua jurusan Memilki Pengalaman Bidang Marketing lebih disukai, fresh graduate dipersilahkan melamar Pengetahuan dalam Bahan Kimia Makanan / Bahan Makanan & Minuman / lingkup serupa lebih disukai Keterampilan manajemen proyek yang sangat baik dan perhatian terhadap detail Kemampuan komunikasi yang...


  • South Tangerang, Banten, Indonesia Talent Hunts Indonesia Full time

    About Our ClientTalent Hunts Indonesia is dedicated to connecting top talent with leading businesses, driving success together.Job Overview:Our client, a prominent retail company, seeks an accomplished Senior Marketing Manager to lead their marketing efforts in Jakarta. As a critical member of the team, you will develop and execute innovative marketing...

  • Marketing Executive

    2 weeks ago


    Tangerang, Indonesia PT Cipta Teknik Berjaya Full time

    Marketing Executive - Min S1 Communication / Marketing - Min. 2 years work experience in selling technical products - Placement at Sunter, Jakarta utara "Waspada terhadap Modus Penipuan pada saat proses interview. Perusahaan tidak akan memungut biaya apapun dalam melakukan proses interview. Mohon segera melaporkan ke kami, jika pada saat Anda diundang untuk...

  • Supervisor Klinik

    5 days ago


    Tangerang, Indonesia Calysta Skin Care Full time

    **Role Description** This is a full-time on-site role for a Clinic Supervisor at PT. Calysta Prima Estetik I Calysta Skin Clinic located in Tangerang. The Clinic Supervisor will be responsible for supervising the day-to-day operations of the clinic, ensuring excellent customer service, overseeing medical records management, and executing healthcare...


  • South Tangerang, Banten, Indonesia PT. Nusantara Management Indonesia Full time

    **About Us**PT. Nusantara Management Indonesia is a premier shopping mall destination aiming for world-class standards.We are currently recruiting top talent for operational and management roles at Alam Sutera Tangerang, Indonesia.This position focuses on Supervisor Level executives.**Job Responsibilities:**Craft and execute all marketing and promotional...


  • Tangerang, Indonesia Redmitra Full time

    Developing a brand - Make a strategy plan - Execute Strategy plan - Lead the team - Increase revenue - Market penetration and development - Understanding online marketing - Have good Communication Skills - Leadership - Female/ Male, max 35 years old - Min SMA/SMK Sederajat - Have successfully developed a brand or company - Target Oriented - Experienced min 3...


  • Tangerang, Indonesia PT COSMETIC MANUFACTURING Full time

    Pendidikan S1 dari berbagai jurusan - Usia maks 35 Tahun - Pengalaman sebagai Sales Executive/ Marketing Executive/ Acoount executive min 2 tahun diindustri maklon kosmetik atau sejenisnya ( pengalaman di sales B2B) - Communication Skill, Presentasi Skill & Negotiation Skill sangat baik - Target Oriented - Memiliki kemampuan Bahasa Inggris menjadi nilai...


  • Tangerang, Indonesia PT Alam Sutera Realty Tbk Full time

    Responsible for the development and supervision of all marketing and communications strategies for the company Leading a team in formulating marketing strategic, as well as planning, executing, analyzing events, and exhibitions Oversee the development of goals, strategies, and implementation plans to execute comprehensive marketing campaigns. Min. Bachelor...


  • South Tangerang, Banten, Indonesia PT. Nusantara Management Indonesia Full time

    **Job Description**We are seeking a highly skilled Executive Marketing professional to join our team at PT. Nusantara Management Indonesia.This role will focus on delivering exceptional marketing and promotional services to support our business goals.**Responsibilities:**Plan and execute marketing and promotional activities according to established plans and...

  • Marketing Executive

    4 days ago


    Tangerang, Indonesia GNA Group Full time

    Marketing Executive - Pendidikan Minimal D3/S1 - Pengalaman mínimal 1 tahun di bidang Properti - Percaya diri dan Berpenampilan Menarik - Penempatan Golden Park 2 Serpong - Berorientasi dengan Target "Waspada terhadap Modus Penipuan pada saat proses interview. Perusahaan tidak akan memungut biaya apapun dalam melakukan proses interview. Mohon segera...

  • Marketing Executive

    5 days ago


    Tangerang, Indonesia Boga Group Full time

    Handling day to day coordination for any marketing campaign implementation. - Coordinate marketing campaign implementation with operation, vendor and other relevant parties to ensure a smooth execution. - Prepare implementation report after every campign for the marketing evaluation. - Minimum Qualifications: Minimum 25 years old, maximum 35 years old. -...


  • Tangerang, Indonesia Nusantara Executive Sukses Full time

    PT. Nusantara Executive Sukses (Nexus) membutuhkan tim Picker dan Packer penempatan KArawaci TP. **Syarat**: - Pria, usia maksimal 40 tahun; - Pendidikan mínimal SMP (Bisa baca, tulis dan berhitung) - Sehat Jasmani dan Rohani - tidak ada dalam blacklist di perusahaan manapun **Jobdesk**: - Menerima dan mengecek barang atau produk yang akan dikemas dari...


  • South Tangerang, Banten, Indonesia PT. Nusantara Management Indonesia Full time

    **Career Opportunity**We invite talented individuals to apply for the Executive Marketing position at PT. Nusantara Management Indonesia.This role offers a chance to contribute to our company's success by developing and executing marketing and promotional strategies.**Responsibilities:**Develop and implement comprehensive marketing strategies to support...

  • Marketing Executive

    5 days ago


    Tangerang, Indonesia SunRecruit Full time

    MARKETING EXECUTIVE (POLYMER) - CHEMICAL DISTRIBUTOR (TANGERANG) **ABOUT OUR CLIENT** **JOB SUMMARY** - Position: Marketing Executive (Polymer) - Division: Sales - Location: Tangerang - Industry: Chemical Distributor - Salary: Negotiable **RESPONSIBILITIES**: - Responsible for Polymer sales volume to support the company’s target. - Visit customers,...

  • Marketing Executive

    5 days ago


    Tangerang, Indonesia SunRecruit Full time

    MARKETING EXECUTIVE (SOLVENT) - CHEMICAL DISTRIBUTOR (TANGERANG) **ABOUT OUR CLIENT** **JOB SUMMARY** - Position: Marketing Executive (Solvent) - Division: Sales - Location: Tangerang - Industry: Chemical Distributor - Salary: Negotiable **RESPONSIBILITIES**: - Responsible for Solvent sale volume to support the company’s target. - Visit customers,...