administrasi export import
2 weeks ago
Deskripsi Pekerjaan
- Bertanggung jawab dengan segala dokumen yang terkait dalam export-import (Invoice, Packing List, BL, COO, dan Certificate pendukung lainnya)
- Bertanggung jawab untuk kelengkapan dokumen dan ketepatan pengiriman
- Bertanggung jawab untuk operasional kegiatan export-import sehari-hari
- Mengecek kesesuaian dokumen export import sesuai dengan peraturan bea cukai dan pemerintah
- Memproses, memeriksa, dan memverifikasi kelengkapan dokumen ekspor-impor.
- Berkoordinasi dengan tim internal dan eksternal untuk memastikan pengiriman tepat waktu.
- Mengerti regulasi peraturan export-import dan bea cukai.
- Memahami program CEISA 4.0/module PIB
Kualifikasi :
- Berdomisili Denpasar, Bali
- Lulusan minimal D3/S1 Semua Jurusan (bidang Transportasi atau Logistik lebih diutamakan)
- Pengalaman bekerja di bidang ekspedisi/freight forwarding/ logistic minimal 1 tahun
- Memiliki jiwa kepemimpinan dan mampu bekerja secara cepat dan bertanggungjawab
- Terbiasa menghadapi tekanan dibidang ekspedisi/ cargo
- Memiliki pengetahuan mendalam tentang pengaturan ekspor dan impor .
- Memiliki kemampuan komputer, komunikasi aktif,dan interpersonal yang baik.
- Di butuhkan yang bisa mobilitas tinggi
- Multi tasking dan detail oriented
Ringkasan Pekerjaan
Kami mencari individu yang teliti, proaktif, dan memiliki pemahaman kuat tentang prosedur ekspor–impor untuk bergabung dengan tim kami sebagai Export Import Documentation Staff. Dalam peran ini, Anda akan bertanggung jawab memastikan seluruh dokumen pengiriman—mulai dari invoice, packing list, draft B/L, COO, hingga dokumen bea cukai—tersusun rapi, akurat, dan sesuai regulasi internasional. Anda akan menjadi penghubung utama antara bagian operasi, warehouse, shipping line, agen, dan customer untuk memastikan setiap proses berjalan lancar dari awal sampai selesai.
-
Corporate Legal Staff
2 weeks ago
Denpasar, Indonesia Expat. Roasters Full time**Key Responsibilities**: - Manage and process **company licenses and permits**. - **Draft and review contracts** and other legal documents. - Ensure the company's full **compliance** with all relevant laws and regulations. - Coordinate and liaise with **government bodies and external parties**. - Maintain meticulous **legal administration and...
-
Denpasar, Indonesia PT. Advantage Digital Marketing Full time**Location**: On-site (Beach office Ketewel, Bali) **Job Type**: Full-time Join the Ancient Wisdom Team! At **Ancient Wisdom s.r.o.**, gifts are our passion — and our team is the heart of everything we do! We’re searching for a **Ukrainian-speaking Customer Service Representative / Webmaster** to help us provide outstanding customer support and...