Data Analyst

1 week ago


Jakarta, Jakarta, Indonesia PT Hades Guna Sehati Full time

Hades Guna Sehati (HGS) adalah perusahaan yang bergerak di bidang perdagangan dan distribusi alat-alat perikanan ke seluruh Indonesia, dengan fokus pada operasional yang efisien dan pertumbuhan bisnis yang berkelanjutan. Kami sedang berkembang dan membutuhkan Data Analyst yang kuat di angka, teliti, dan bisa membantu manajemen mengambil keputusan yang tepat berbasis data.

Tanggung Jawab Utama

  • Mengumpulkan, mengolah, dan menganalisis data penjualan, operasional, keuangan, dan/atau marketing.
  • Menyusun laporan rutin (harian/mingguan/bulanan) untuk manajemen dalam bentuk tabel, grafik, dan dashboard.
  • Membuat insight dan rekomendasi bisnis berdasarkan hasil analisis data.
  • Menjaga akurasi dan kerapihan database perusahaan.
  • Berkolaborasi dengan tim sales, operasional, dan manajemen untuk menjawab kebutuhan data dan ad-hoc analysis.
  • Mengembangkan dan memperbaiki template laporan serta dashboard agar lebih mudah dipahami dan actionable.

  • Minimum Qualifications: Pendidikan minimal S1 di bidang Statistika, Matematika, Teknik Industri, Sistem Informasi, Ekonomi, atau jurusan terkait.

  • Pengalaman kerja minimal 1–3 tahun sebagai Data Analyst / Business Analyst (fresh graduate dipertimbangkan jika memiliki portofolio/proyek data).
  • Menguasai Microsoft Excel/Google Sheets (formula, pivot, basic dashboard).
  • Diutamakan memiliki kemampuan SQL dan salah satu tools BI (misalnya Power BI, Tableau, atau Looker Studio).
  • Mampu membaca dan mengolah data dalam jumlah besar dengan teliti.
  • Komunikatif, mampu menjelaskan data dan insight dalam bahasa yang mudah dipahami.
  • Bersedia WFO setiap hari kerja di area Green Lake, Jakarta Barat.
  • Teliti, disiplin, dan memiliki integritas tinggi dalam mengelola data.

PT. Hades Guna Sehati adalah perusahaan pengadaan produk kebutuhan kapal nelayan berkualitas. Didirikan dengan semangat untuk mendukung industri perikanan nasional, kami berdedikasi untuk menyediakan produk berkualitas tinggi dengan harga kompetitif yang dapat diandalkan oleh para nelayan dan pelaku industri kelautan. Produk yang kami sediakan antara lain: Pipa galvanis Jaring ikan Lampu kapal Mesin penyedot ikan Dengan pengalaman dan jaringan yang luas, kami berkomitmen memberikan layanan terbaik dan solusi pengadaan yang efisien, cepat, dan handal bagi pelanggan kami di seluruh Indonesia. Bersama kita mendorong perkembangan dan kemajuan perikanan Indonesia.



  • Jakarta, Jakarta, Indonesia PT Garuda Data Teknologi Full time

    Role DescriptionWe are seeking a Data Analyst BI Developer for a full-time on-site position based in Jakarta, Indonesia. The role involves analyzing and interpreting data to generate actionable insights and support business decision-making. The candidate will design and create data models, develop business intelligence solutions, and prepare reports and...

  • IT Data Analyst Lead

    2 weeks ago


    Jakarta, Jakarta, Indonesia PT Astra International Tbk Full time

    Deskripsi PekerjaanMemimpin, membimbing, dan mengembangkan tim Data Analyst dalam menghasilkan inisght dan prediksi yg dibutuhkan.Berkolaborasi dgn berbagai tim dalam memfasilitasi kebutuhan tim Data Analyst dan dengan end user dalam mencapai goals.Menentukan best practices dalam proses end-to-end Data Analytics serta mengomunikasikan insight bisnis ke...

  • Data Analyst

    1 week ago


    Jakarta, Jakarta, Indonesia AbiShar Consulting Services Full time

    We are looking for a Data Analyst with strong capability in analytics, machine learning fundamentals, and advanced Power BI development. The ideal candidate should be able to work with complex datasets, build analytical models, and deliver high-quality dashboards for business stakeholders.Requirements:Minimun 2 years of experience as a Data AnalystStrong SQL...

  • Data Analyst

    2 days ago


    Jakarta, Jakarta, Indonesia PT 360 TEKNOLOGI INDONESIA Full time

    KesempatanPT 360 TEKNOLOGI INDONESIA' sedang mencari Data Analyst yang berpengalaman untuk bergabung dengan tim kami di Jakarta Raya. Sebagai Data Analyst, Anda akan memainkan peran penting dalam menganalisis data dan memberikan wawasan yang berharga untuk mendukung pengambilan keputusan organisasi. Kandidat yang ideal memiliki kemampuan analitis yang kuat,...

  • Sales Data Analyst

    2 weeks ago


    Jakarta, Jakarta, Indonesia PT Apex Nusantara Indo Full time

    Requirements;Preferable female with max age 35 years oldMin Bachelor Degree in any majorMin 5 years experiences in Data Analyst/Sales analystShe/He should be good at analyzing reports, combining of reports, excel formulas and usage, making and using PowerPoint, outgoing person, and have good communication skillsMS office and Tech savvyInterpret data, analyze...

  • Data Analyst

    7 days ago


    Jakarta, Jakarta, Indonesia Fair Indonesia Full time

    Role OverviewWe are looking for a Data Analyst who will focus on measuring and optimizing influencer marketing performance. You will transform campaign data into actionable insights, helping the team make better decisions on creator selection, content strategy, and budget allocation across platforms such as TikTok, Instagram, and YouTube.Key...

  • System Analyst

    2 weeks ago


    Jakarta, Jakarta, Indonesia PT Adi Data Informatika Full time

    System Analyst/Analyst ProgrammerPendidikan minimal S1, diutamakan jurusan Teknologi Informasi (Teknik Informatika, Ilmu Komputer, Manajemen Informatika, Teknik Komputer dan sejenisnya)Memiliki pengalaman sebagai System Analyst pada pengembangan aplikasiPengalaman Min 4 Tahun sebagai System Analyst/Analyst ProgrammerLebih diutamakan pengalaman sebagai...

  • Data Analyst

    2 weeks ago


    Jakarta, Jakarta, Indonesia Halodoc Full time

    Job ResponsibilitiesAnalyze daily, weekly, and monthly data related to Pharmacy Delivery projects.Perform data extraction and updates on a daily, weekly, and monthly basis for Pharmacy Delivery operations.Coordinate with team leaders to finalize each team's monthly targets.Prepare monthly reports on Pharmacy Delivery target achievements.Present analysis...


  • Jakarta, Jakarta, Indonesia PT Merdeka Copper Gold Full time

    Job SummaryThe Data Analyst is responsible for managing data for analysis, and performance evaluation to support management decision-making. This role ensures data accuracy, data integrity, and reliability while delivering actionable insights through dashboards and analytical reports. The position works closely with Maintenance, Finance, and operation teams...

  • IT Data Analyst

    2 weeks ago


    Jakarta, Jakarta, Indonesia Esha Parama Technology Full time

    MANDATORY : Data analyst who can do Power BI1. Data Collection and Processing:Coordination with Sales Marketing Depanemem to check latest pricingEntry data (Cutamer, Price, Clinician, Agreement) to data masterCollect and integrate data from various sources,including internal systems, external databases, and business applications,Clean, transform, and...