project civil engineer

1 week ago


Pasuruan, East Java, Indonesia PT ALP Petro Industry Full time

Fungsi Utama:

Melakukan perencanaan, pelaksanaan, pemantauan, dan pengendalian pekerjaan Civil pada tahap persiapan, desain, pengadaan, dan konstruksi proyek; melaksanakan program internal perusahaan; mengaplikasikan tools/procedure desain, pengadaan, dan konstruksi pekerjaan; serta melaksanakan koordinasi baik dengan internal maupun eksternal.

Tugas Utama:

  1. Memahami dokumen tender dan kontrak proyek.
  2. Menyediakan dan melengkapi dokumen yang diperlukan untuk pengadaan jasa dan/ atau material.
  3. Mereview deliverable document terhadap standard dan code terkait.
  4. Mereview kapabilitas dan kapasitas sumberdaya penyedia jasa atau material.
  5. Mereview basic engineering drawing dan conceptual design.
  6. Memastikan ketersediaan dan melakukan review terhadap design criteria, specification, calculation, dan engineering drawing sesuai disiplin terkait.
  7. Melakukan pemeriksaan input data.
  8. Mereview dokumen perencanaan, engineering, prosedur, method statement yang merupakan produk dari kontraktor dan vendor serta mengontrol progress, schedule penyelesaian dan budget.
  9. Memeriksa preliminary MTO dan final MTO (bila relevan).
  10. Memeriksa shop drawing / Vendor Print Check dan product MTO dari fabricator / vendor.
  11. Melakukan koordinasi dengan bagian lain yang terkait dengan pelaksanaan pekerjaan engineering, pengadaan, dan konstruksi.
  12. Melakukan pemeriksaan atau memberikan rekomendasi pemeriksaan terhadap peralatan existing.

Wewenang:

  1. Meminta penambahan sumberdaya untuk melengkapi kekurangannya.
  2. Ikut menyusun requisition plan dan work package plan.
  3. Mengajukan budget per paket pekerjaan dan budget untuk sumberdaya.
  4. Mengusulkan spesifikasi yang optimum.

Tugas Civil engineer:

  1. Menjadi counterpart utama bagi Civil Engineer dari Kontraktor, dengan mengoordinasikan seluruh aspek teknis, deliverable, dan pelaksanaan pekerjaan.
  2. Melakukan review terhadap deliverable desain sipil dan struktur, termasuk gambar pondasi, analisis struktur, serta perhitungan beton dan baja.
  3. Memastikan kepatuhan terhadap building code, persyaratan seismik, serta standar struktur proyek.
  4. Berkoordinasi dengan disiplin lain untuk memastikan beban dan persyaratan peralatan telah diakomodasi dalam desain.
  5. Melakukan review terhadap gambar vendor dan kontraktor yang berkaitan dengan interface sipil dan struktur.
  6. Mendukung pelaksanaan konstruksi di lapangan dengan melakukan review method statement serta membantu penyelesaian permasalahan teknis.
  7. Berpartisipasi dalam design review dan inspeksi lapangan untuk memastikan integritas struktur.
  8. Memastikan aspek constructability telah dipertimbangkan sepanjang proses perancangan.

Tanggung Jawab:

  1. Menyusun bidder list untuk semua paket engineering, procurement, dan construction disiplin terkait bersama anggota tim lain, membuat requisition, melakukan meeting klarifikasi teknis dengan para kontraktor atau vendor, membuat dokumen technical evaluation, menginisiasi dan menghadiri kick off meeting untuk pekerjaan terkait.
  2. Memastikan ketersediaan dan kesesuaian semua deliverable document yang dihasilkan oleh kontraktor engineering, vendor, dan kontraktor pelaksana konstruksi terhadap keperluan, deliverable list, dan persyaratan yang ada.
  3. Memahami dan mempersiapkan diri secara teknis dan manajerial agar seluruh aktivitas persiapan dan pelaksanaan proyek berjalan secara efektif.
  4. Melakukan pekerjaan engineering back up untuk procurement dan construction apabila diperlukan.
  5. Mempelajari proses pelaksanaan pekerjaan disiplin terkait dan permasalahan-permasalahan yang menjadi hambatan pelaksanaan, serta mengusahakan solusi atas permasalahan-permasalahan tersebut.
  6. Memonitor proses procurement material disiplin terkait dan mempelajari permasalahan yang menjadi hambatan, serta mengusahakan solusi atas permasalahan-permasalahan tersebut.
  7. Memonitor proses pelaksanaan konstruksi disiplin terkait dan mempelajari permasalahan yang menjadi hambatan, serta mengusahakan solusi atas permasalahan-permasalahan tersebut.
  8. Mereview setiap paket engineering, procurement, dan construction disiplin terkait terhadap target financial, schedule, dan quality yang sudah ditetapkan serta mengusahakan solusi atas masalah yang ada dan berkoordinasi dengan Project Engineering Manager / Project Manager.
  9. Memastikan bahwa peralatan yang diinspeksi dan direparasi melalui semua Quality Control yang diperlukan sesuai code and standard.

Pengawasan:

  1. Melakukan pengawasan terhadap progress dan kualitas dari Kontraktor Engineering, Vendor, dan Kontraktor Konstruksi.
  2. Melakukan koordinasi dengan pihak-pihak yang diberi tugas terkait pekerjaan yang menjadi tanggung jawabnya baik Kontraktor Engineering, Vendor, ataupun Kontraktor Konstruksi.
  3. Melakukan koordinasi internal dengan disiplin lain dan/ atau tim proyek.
  4. Merecord semua masalah yang penting, perubahan / revisi, dan selalu memonitor proses penyelesaian masalahnya serta mengarsipkannya.

Keterampilan, Kualifikasi, dan Pengalaman yang Dibutuhkan

  • Gelar sarjana dalam Teknik Sipil atau disiplin terkait.
  • Minimal 5 tahun pengalaman sebagai Insinyur Sipil atau posisi serupa di industri pengolahan minyak pelumas.


  • Pasuruan, East Java, Indonesia PT ALP Petro Industry Full time

    Fungsi Utama:Melakukan perencanaan, pelaksanaan, pemantauan, dan pengendalian pekerjaan Mechanical pada tahap persiapan, desain, pengadaan, dan konstruksi proyek; melaksanakan program internal perusahaan; mengaplikasikan tools/procedure desain, pengadaan, dan konstruksi pekerjaan; serta melaksanakan koordinasi baik dengan internal maupun eksternal.Tugas...


  • Pasuruan, East Java, Indonesia PT ALP Petro Industry Full time

    Fungsi Utama:Melakukan perencanaan, pelaksanaan, pemantauan, dan pengendalian pekerjaan Piping pada tahap persiapan, desain, pengadaan, dan konstruksi proyek; melaksanakan program internal perusahaan; mengaplikasikan tools/procedure desain, pengadaan, dan konstruksi pekerjaan; serta melaksanakan koordinasi baik dengan internal maupun eksternal.Tugas...


  • Pasuruan, East Java, Indonesia PERSOL APAC Full time

    Location:Pasuruan, East JavaScope:Regional AsiaAbout the RoleA multinational company is seeking aSenior Technical Marketing Engineer / Technical Application Leadto support its business in Asia. This role acts as atechnical lead, managing customer projects, guiding application trials, and supporting regional strategy for Paint & Coatings applications.The...

  • Teknik Industri

    1 week ago


    Pasuruan, East Java, Indonesia Private Advertiser Full time

    What you'll be doingAssist in the design, analysis, and optimisation of manufacturing processes and systemsCollect, analyse, and interpret data to identify areas for improvement in productivity, efficiency, and qualityParticipate in the development and implementation of lean manufacturing principles and practicesCollaborate with cross-functional teams to...


  • Pasuruan, East Java, Indonesia JAEGGI Hybridtechnologie AG Full time

    Main TaskDevelop web applications using the CodeIgniter framework.Identify and resolve software defects through debugging.Conduct comprehensive testing of web applications.Perform ongoing maintenance and enhancements for existing web applications.Design, build, and manage AI development environments and supporting infrastructure.Collaborate...


  • Pasuruan, East Java, Indonesia Half the sky Full time

    ​Job DescriptionThe PositionProduct Transfer Specialist & Planner is responsible for managing source change project management, incoming product transfers to the site, and collaborating with the site internal team. The person must understand project management, production planning, and analytics data collection and conclusions to drive supply and system...


  • Pasuruan, East Java, Indonesia JTI Full time

    At JTI we celebrate differences, and everyone truly belongs. 46,000 people from all over the world are continuously building their unique success story with us. 83% of employees feel happy working at JTI.To make a difference with us, all you need to do is bring your human best.What will your story be? Apply now  Learn more: This job posting will remain open...


  • Pasuruan, East Java, Indonesia JTI Full time

    At JTI we celebrate differences, and everyone truly belongs. 46,000 people from all over the world are continuously building their unique success story with us. 83% of employees feel happy working at JTI.To make a difference with us, all you need to do is bring your human best.What will your story be? Apply now  Learn more: This job posting will remain open...


  • Pasuruan, East Java, Indonesia JTI Full time

    At JTI we celebrate differences, and everyone truly belongs.46,000 people from all over the worldare continuously building their unique success story with us.83% of employees feel happyworking at JTI.To make a difference with us, all you need to do is bring yourhuman best.What will your story be? Apply nowLearn more This job posting will remain open until...

  • IWS Lead

    1 week ago


    Pasuruan, East Java, Indonesia PT Tri Sakti Purwosari Makmur (KT&G Group) Full time

    Placement :Kawasan Pasuruan Industri Estate Rembang (PIER), Jl. Kraton Industri III No. 24, Curah Dukuh, Kraton, Kab. Pasuruan, Jawa Timur 67151Qualification :Min. S1 of all majors but preferably from Mechanical/ Electrical/Industrial EngineeringExperience min.3 years of production management in the tobacco industry fieldLeadership skills, ability to lead a...