QA/QC Supervisor

2 weeks ago


Cikande Banten, Indonesia PT Multi Makmur Indah Industri (Multives Group) Full time

PT. Jimco Sukses Indonesia, salah satu anak usaha Multives Group, yang bergerak di bidang Manufaktur Engine Filter, mencari kandidat berpotensi untuk posisi QA/QC Supervisor. Berikut urain pekerjaan dan kualifikasi yang dicari.

Job Description:

  1. Memastikan penerapan Prosedur Operasi Standar (SOP) dipatuhi secara konsisten.
  2. Melakukan validasi dan verifikasi pemeriksaan kualitas untuk

bahan baku, work-in-process, dan barang jadi.
3. Memonitor, mengontrol / inspeksi, dan menganalisa terhadap kualitas pada proses produksi sehingga kualitas produk dapat terjaga.
4. Menangani dan menyelesaikan keluhan pelanggan dan vendor, termasuk analisis akar penyebab dan tindakan korektif.
5. Melakukan audit internal secara berkala untuk memastikan sistem mutu sesuai dengan standar.
6. Mendukung tim produksi dengan mengumpulkan, menganalisis, dan melaporkan data mutu.
7. Menyiapkan dan menyerahkan laporan inspeksi dan analisis beserta rekomendasi perbaikan.
8. Mengembangkan kesadaran 5S/5R dan continuous improvement bagi karyawan
9. Berkolaborasi dengan tim lintas fungsi untuk menegakkan dan meningkatkan standar kualitas produk.

Requirements:

  1. Pendidikan Min. S1 Teknik (Industri/ Mesin/ Manajemen Kualitas)
  2. Berpengalaman minimal 2 tahun sebagai Supervisor QC atau QA / 5 tahun sebagai Staff QC atau QA di bidang Manufaktur
  3. Memiliki pemahaman mengenai ISO 9001
  4. Memahami konsep 5S/5R dan continuous improvement
  5. Memahami alur Proses QC atau QA dan peran QC atau QA dalam proses produksi
  6. Mempunyai kemampuan analisa dan traceability proces yang baik
  7. Terampil dalam membaca dan menginterpretasikan gambar teknik, spesifikasi, dan standar kualitas

  • QA/QC Staff

    1 week ago


    Cikande, Banten, Indonesia PT Multi Makmur Indah Industri (Multives Group) Full time

    PT. Jimco Sukses Indonesia, salah satu anak usaha Multives Group, yang bergerak di bidang Manufaktur Engine Filter, mencari kandidat berpotensi untuk posisi QA/QC Staff. Berikut urain pekerjaan dan kualifikasi yang dicari.Job Description:Memastikan penerapan Prosedur Operasi Standar (SOP) dipatuhi secara konsisten.Melakukan validasi dan verifikasi...

  • qa/qc

    5 days ago


    Kecamatan Cikande, Banten, Indonesia PT Jakarta Biopharmaceutical Industry (JBio) Full time

    Company DescriptionWe suggest you enter details here.Role DescriptionThis is a full-time on-site QA/QC role located in Kecamatan Cikande. The role involves monitoring and ensuring compliance with quality assurance processes, conducting quality control tests, analyzing data to maintain standards, and enforcing Good Manufacturing Practice (GMP) protocols. The...

  • QA/QC Manager

    5 days ago


    Kecamatan Cikande, Banten, Indonesia PT Jakarta Biopharmaceutical Industry (JBio) Full time

    Application Deadline: 31 January Apply here: • Educational background in pharmacy (Apotecary)• Posses a valid STRA and relevant professional competency• Male/female with minimum of three years experience as an APJ (responsible pharmacist)• Interested in working in sterile pharmaceutical industry (QA, QC, etc)• Have a good understanding of...


  • Pakuhaji, Banten, Indonesia PT. Eureka Sukses Abadi Full time

    Pendidikan Minimal : Sarjana Farmasi atau ApotekerPengalaman 1 - 2 tahun di bidang yang samaMelakukan kegiatan Research & Development R&D (i.e. formulation testing), Quality Control QC (i.e. quality testing) dan Quality Assurance QA (i.e. validation & product release) utk produk alkes di pabrik PT. Matahari Bima Sakti.Bertanggungjawab atas pembuatan dan...

  • QC Supervisor

    3 days ago


    Cikupa, Banten, Indonesia PT Sekar Bumi Tbk Full time

    Deskripsi Pekerjaan:Memonitor dan mengontrol proses pengujian mutu/ kualitas produk baik area laboratorium maupun in line untuk memastikan produk yang dihasilkan sesuai dengan standar mutu perusahaan.Membantu proses administrasi yang berkaitan dengan teknis pekerjaan di QCKualifikasi:Minimal S1 Teknologi Pangan / Teknik Kimia / PerikananMemiliki pengalaman...

  • Supervisor & Staff QA

    2 weeks ago


    Serpong, Banten, Indonesia PT Petra Sejahtera Abadi Full time

    SUPERVISOR QADeskripsi Pekerjaan :Memastikan seluruh proses produksi berjalan sesuai SOP, GMP, HACCP dan regulasi keamanan panganMengontrol penerapan food safety dan hygiene di area produksi dan melakukan audit internal berkala serta memastikan tindakan koreksi dijalankan, Meninjau program sanitasi, pest control, dan validasi pembersihan.Mengawasi...

  • Kepala QC

    2 weeks ago


    Sepatan, Banten, Indonesia PT MAGENTA MEGAH LESTARI Full time

    KEPALA QC (Metal Industri)Deskripsi Pekerjaan:Kami mencari seorang Kepala QC yang berpengalaman dan berorientasi pada kualitas untuk memimpin tim Quality Control dalam industri metal. Posisi ini bertanggung jawab memastikan seluruh proses produksi logam memenuhi standar mutu internal, spesifikasi teknis, dan persyaratan buyer. Anda akan menjadi penggerak...

  • QC Manager

    3 days ago


    Cikupa, Banten, Indonesia PT Tripacific Electrindo Full time

    Tanggung Jawab:Mengelola dan mengawasi seluruh aktivitas Quality Control di pabrikMenyusun dan memastikan implementasi SOP QC sesuai standar perusahaanMengontrol kualitas produk dari incoming material, proses produksi, hingga barang jadiMelakukan analisa defect, corrective & preventive action (CAPA)Berkoordinasi dengan Production, Engineering, dan...

  • Staff QA

    3 days ago


    Cikupa, Banten, Indonesia PT Changhong Electric Indonesia Full time

    Qualifikasi :Usia Max. 30 thnPendidikan S1 Jurusan Teknik Elektro.± 3 tahun pengalaman leveling staff QA di industri manufaktur, terutama elektronik.Memahami ISO 9001 : 2015, 5R & K3 - Dapat mengoperasikan komputer -Dapat melakukan tracebility dan recallDapat berkoordinasi dengan lintas departemen dan dapat megarahkan QCMemahami alur proses pembuatan...

  • qc spv

    1 week ago


    Kosambi, Banten, Indonesia PT Industrial Multi Fan Full time

    Deskripsi Pekerjaan:* Mengawasi proses inspeksi incoming, assembling, dan finished goods.* Melakukan pengujian teknis seperti CMH, RPM, Watt, dan kebisingan (noise).* Menjalankan dokumentasi mutu & membuat laporan CAPA.* Berkoordinasi dengan divisi produksi, supplier, dan teknisi untuk menindaklanjuti temuan kualitas.* Menjaga kepatuhan terhadap SOP dan...