Supervisor Area

2 weeks ago


Majalengka West Java, Indonesia PT. Mantra Aji Logistik Full time

Sebagai Supervisor Area, Anda akan memegang peran penting dalam memastikan seluruh aktivitas penjualan di area berjalan efektif dan selaras dengan strategi perusahaan. Posisi ini membutuhkan kemampuan kepemimpinan, analisis pasar, serta pengelolaan tim yang kuat untuk mencapai target distribusi dan ekspansi area secara berkelanjutan.

Kualifikasi:

  1. Pendidikan minimal S1 segala jurusan.
  2. Berpengalaman sebagai Supervisor atau posisi setara (min. 1 tahun) di bidang distribusi, diutamakan di industri rokok/tembakau.
  3. Memahami proses sales & distribution channel, termasuk retail management, wholesaler handling, dan route market.
  4. Memiliki kemampuan analisis kinerja area, monitoring penjualan, serta problem-solving yang baik.
  5. Terbiasa menyusun strategi pencapaian target penjualan, mengembangkan potensi area, dan melakukan pemetaan outlet.
  6. Mampu mengelola dan membina beberapa tim sales atau Team Leader dalam satu area secara efektif.
  7. Bersedia ditempatkan di seluruh wilayah Majalengka dan sekitarnya.

Job Description:

  1. Mengawasi kegiatan operasional penjualan di area yang menjadi tanggung jawabnya agar sesuai dengan target yang telah ditetapkan.
  2. Membimbing dan memonitor kinerja Team Leader di masing-masing unit.
  3. Menganalisis data penjualan, distribusi, dan stok untuk memastikan efektivitas strategi penjualan dan ketersediaan produk di pasar.
  4. Melaksanakan dan mengimplementasikan program penjualan, promosi, serta strategi distribusi yang ditetapkan oleh Area Manager.
  5. Menyusun laporan area secara berkala terkait pencapaian target, kondisi pasar, aktivitas kompetitor, dan rekomendasi perbaikan.


  • Majalengka, West Java, Indonesia PT Kaldu Sari Nabati Indonesia Full time

    Job Description:Develop and manage maintenance schedules for all equipment and facilities, including preventive, corrective, and predictive maintenance.Determine the priority and sequence of maintenance work based on urgency and impact on operations.Coordinate with production team and related departments to determine the most appropriate time to carry out...


  • Kecamatan Anjatan, West Java, Indonesia PT. Pinus Merah Abadi Full time

    Penempatan:Anjatan, IndramayuMengawasi, mengelola, dan mendukung tim sales agar dapat mencapai target penjualan yang ditetapkan oleh perusahaanPERSYARATAN UMUM:Pendidikan minimal min. D3Berpengalaman minimal 2 tahun di bidang Sales & Distibution (FMCG), diutamakan berpengalaman sebagai supervisorMemiliki SIM A & C AktifMemahami Area serta bersedia di...

  • Supervisor Area

    2 weeks ago


    Cilacap, Central Java, Indonesia PT. Mantra Aji Logistik Full time

    Sebagai Supervisor Area, Anda akan memegang peran penting dalam memastikan seluruh aktivitas penjualan di area berjalan efektif dan selaras dengan strategi perusahaan. Posisi ini membutuhkan kemampuan kepemimpinan, analisis pasar, serta pengelolaan tim yang kuat untuk mencapai target distribusi dan ekspansi area secara berkelanjutan.Kualifikasi:Pendidikan...


  • Indramayu, West Java, Indonesia PT PERSONEL ALIH DAYA TBK. Full time

    Hi #TalentReady, saat ini kami sedang mencari talent terbaik untuk posisi AREA SALES SUPERVISOR untuk salah satu perusahaan FMCG terkemuka di Indonesia. Fast Moving Consumer Goods (FMCG) Indramayu, Jawa Barat Role Description• Mencapai target perusahaan• Memaksimalkan promo di semua segmen pasar (General Trade & Modern Trade)• Memonitor stok...


  • Majalengka, Indonesia PT Intrias Mandiri Sejati Full time

    Jobdesk:Untuk menjalin hubungan dengan dealer distrik,berdedisikasi untuk memahami dan memenuhi kebutuhan dealer,dan menyelesaikan masalah saluran untuk mendorong target pertumbuhan secara keseluruhan,anda akan memainkan peran penting dalam mendorong kinerja penjualana dan strategi manajemen promotor,melaksanakan strategi ekspansi dan mncapai perluasan toko...


  • West Jakarta, Jakarta, Indonesia CV Golden Technology Indo Full time

    Deskripsi PekerjaanKami mencari Area Supervisor Retail yang strong di leadership, target-oriented, dan service excellence untuk mengelola beberapa toko sekaligus di area mall.Posisi ini bertanggung jawab dalam menyusun strategi pencapaian target, memastikan operasional toko berjalan sesuai SOP, serta menjaga standar pelayanan pelanggan di seluruh store yang...

  • Area Sales Supervisor

    2 weeks ago


    Pamekasan, East Java, Indonesia PT Graha Bumi Hijau Full time

    JOB REQUIREMENTSCandidate must possess at least Diploma or Bachelor Degree in any field (Mandatory).At least 2 Year(s) of working experiences in the related field is required for this position (FMCG Retail)Monitoring to Sales Distribution performances of DistributorMaintenance to distributor outletsMonitoring of Promotion program & promotion team.Continously...


  • Cianjur, West Java, Indonesia Cimory Group Full time

    Job Summary (Mission):Membawahi area coverage : CianjurRutin menjalankan Daily Market Visit & Joint Visit SalesReport Daily, Weekly & Monthly monitoring sales performance.Memimpin dan mengarahkan (Daily Briefing) Team Sales untuk achieve KPI / Target Kerja.Pemerataan Distribusi Produk dengan mencari tambahan NOODaily Market Visit minimal 3...


  • Bareng, East Java, Indonesia De Royal Office Full time

    De Royal Office sedang membuka lowongan untuk posisi Penuh waktu Area Property Supervisor di Bareng, Jawa Timur. Lamar sekarang untuk menjadi bagian dari tim kami.Persyaratan untuk peran ini:Mencari kandidat untuk bekerja pada:Senin pagiSenin siangSelasa pagiSelasa siangRabu pagiRabu siangKamis pagiKamis siangJumat pagiJumat siangSabtu pagiSabtu siangMinggu...


  • Citeureup, West Java, Indonesia PT Apex Nusantara Indo Full time

    Production SupervisorMin 5 years experiences as a Leader in Food ManufacturingMin Diploma Degree in any majorCan Speak Japanese is a plusExperienced with Line ControlDoing the monitoringWilling to be located in Citeureup Bogor area