Videografer Intern

7 months ago


Surabaya, Indonesia Val The Consultant Full time

Kami membuka peluang bagi para talenta muda yang berbakat dan bersemangat untuk bergabung dengan tim kami Jika kamu memiliki passion dalam dunia videography, mari jadikan impianmu menjadi kenyataan bersama kami.

**Posisi**:Internship Vidiographer

**Kualifikasi**:

- Pria/wanita
- Usia 20-25 Tahun
- Kemampuan unggul di bidang videography
- Mahir mengoperasikan software editing video
- Sertakan Portfolio Karya sebagai bukti keahlian

**Benefit yang Kami Tawarkan**:

- Uang saku
- Uang transport
- Sertifikat

Jenis Pekerjaan: Magang
Panjang kontrak: 6 bulan

Gaji: Rp500.000 - Rp1.000.000 per bulan