Tugboat Crew

1 week ago


Jakarta, Indonesia Pulau Seroja Jaya Full time

**Persyaratan umum**:

- Warga Negara Indonesia (WNI), berkelakuan baik, sehat jasmani dan rohani.
- Diutamakan berusia dibawah 54 tahun untuk posisi perwira deck dan dibawah 45 tahun untuk Rating/Juru mudi/Juru minyak/Juru masak (Disesuaikan dengan pengalaman yang dimiliki).
- Tidak sedang ikatan dinas pada instansi pemerintah atau swasta.
- Berprilaku yang baik, jujur dan bertanggung jawab.
- Bersedia ditempatkan di seluruh kapal sesuai kebutuhan Perusahaan.

**Persyaratan Khusus**:

- Mampu menggunakan komputer (microsoft office) dan internet (Untuk Perwira deck dan engine).
- Memiliki pengalaman di kapal Tugboat (Bagi perwira deck).
- Lebih diutamakan memiliki pengalaman di Alur Sungai Barito Banjarmasin.
- Untuk **Perwira deck** mínimal ijasah **ANT-IV Manajemen**,** Perwira mesin** mínimal ijasah **ATT-III Operasional**.


  • Crewing Officer

    6 months ago


    Jakarta, Indonesia Puninar Logistics Full time

    Mengelola seluruh awak kapal di armada kapal agar sesuai dengan standar kualifikasi ketentuan STCW serta mengelola kesejahteraan seluruh awak kapal yang bertugas. Crew Availability & Training (membuat rencana rekrutmen, mutasi, dan rencana training kru kapal), Crew Performance & Administration (kelengkapan dan keabsahan sertifikat CoP &CoC, serta...

  • Crewing Specialist Tug

    7 months ago


    Jakarta, Indonesia Bintang Delapan Group Full time

    **REQUIREMENTS**: At least 2 Year(s) of working experience in crewing area (tugboats and barges is an advantage) Preferably from shipping industries and good knowledge in crewing port Solid knowledge of maritime laws and regulation Possess good communication and interpersonal skills Proactive with good problem-solving skills, resourceful and able to work...