Sales Representative Noo

7 days ago


Semarang, Indonesia PT VIRAL MAKMUR TEKNOTAMA Full time

_Kami PT VIRAL MAKUR TEKNOTAMA merupakan Produsen aksesoris handhpone yang hanya mempekerjakan orang-orang yang spesial, punya Visi, dan ingin menjadi bagian dari Rencana Perubahan Besar Kami di masa datang, yaaa.. kami membutuhkan Extraordinary Salesman untuk menjadi pemimpin masa depan kami, Anda merasa tertantang ? kirim CV Anda sekarang juga.._

**Kualifikasi**:

- Usia maksimal 35 Tahun, **memiliki sikap kerja yang baik**.
- Pendidikan mínimal SMA / SMK semua jurusan.
- Wajib memiliki pengalaman mínimal 2 tahun sebagai Sales Executive / Sales Representative / Sales / Sales Motoris / Sales Canvassing
- Penagalaman di bidang penjualan produk **Smartphone atau Aksesoris Handphone (Smartphone) adalah Big Point**:

- Pekerja keras, mandiri dan dapat bekerja dibawah tekanan.
- Memiliki kendaraan bermotor pribadi dan SIM C (aktif).
- Memiliki kemampuan berkomunikasi yang baik.
- Bersedia bekerja di hari Senin-Sabtu
- **Berdomisili di SEMARANG, DEMAK, KUDUS, JEPARA dan sekitarnya**:

- **Penempatan lokasi / area kerja di SEMARANG, DEMAK, KUDUS, JEPARA dan sekitarnya**

**Deskripsi Pekerjaan**:

- **Melakukan penjualan produk kepada distributor/ main dealer/ toko-toko handphone di SEMARANG, DEMAK, KUDUS, JEPARA dan sekitarnya**:

- Menambah database baru (NOO) dengan mencari distributor/ dealer/ toko-toko handphone yang baru.
- Menjaga hubungan baik dengan customer (distributor/ dealer/ pemilik toko-toko handphone).
- Melakukan monitoring dan analisa produk kompetitor, harga produk kompetitor, strategi pemasaran dan pelayanan dari kompetitor.
- Menyusun rencana kerja harian (work plan) terkait aktivitas kunjungan ke customer (distributor/ dealer/ toko-toko acc hp).

Jenis Pekerjaan: Penuh Waktu

Jenis Pekerjaan: Penuh Waktu

Pengalaman:

- Sales NOO (NEW OPEN OUTLET): 1 tahun (Diwajibkan)



  • Semarang, Indonesia PT VIRAL MAKMUR TEKNOTAMA Full time

    _Anda ingin bisa mengaktualisasikan diri Anda secara maksimal?, Anda orang yang benar-benar Punya pasion untuk jadi seorang pemenang ?, Berani mencoba tantangan Baru?, Kami PT VIRAL MAKUR TEKNOTAMA merupakan Produsen aksesoris handhpone yang hanya mempekerjakan orang-orang yang spesial, punya Visi, dan ingin menjadi bagian dari Rencana Perubahan Besar Kami...


  • Semarang, Indonesia GREEBEL Full time

    **Melakukan kunjungan & penjualan produk Stationery (Alat Tulis) kepada toko-toko alat tulis, jasa fotocopy, atau toko buku, dll.**: - **Mencari NOO baru & menjaga hubungan baik dgn customer**: - **Mencari & dealing event (Lomba gambar/mewarnai, Workshop, Seminar, dll)**: - Merapikan rak display, pemasangan spanduk dan cek stok di toko/distributor -...


  • Semarang, Central Java, Indonesia Mekari Full time

    We are looking for an experienced Enterprise Sales Representative to join our team at Mekari, Indonesia's leading SaaS company. As a key member of our sales team, you will be responsible for driving revenue growth through strategic partnerships and identifying new business opportunities.Job RequirementsA passion for sales and partnership development, with...


  • Semarang, Indonesia PT GSI Full time

    Sales Representative - Pria/Wanita, Usia max. 30 th - Berpengalaman di marketing AMDK lebih disukai - Memiliki sepeda motor dan memiliki SIM C - Menguasai area pemasaran dilokasi penempatan - Penempatan di Semarang, Ungaran, Salatiga. Domisili menyesuaikan Kualifikasi Umum - Jujur, bertanggung jawab dan memiliki integritas yang tinggi - Pekerja Keras, mampu...

  • Area Representative

    1 week ago


    Semarang, Indonesia Qoala Full time

    We are looking for an experienced Area Representative to organize and oversee the operations of a number of stores. You will assume responsibility for the overall success of the stores by setting targets, conducting training for promotor, and ensuring they are attained. Effective Area Representatives are skilled in managing diverse operations from a...


  • Semarang, Indonesia PT. Swakarya Insan Mandiri Semarang Full time

    Medical Representatif Khusus Partai Besar (Rumah Sakit dan Apotek), untuk akuisisi dan meningkatkan Sales penjualan Kualifikasi Pria max 34 th pengalaman Medical Representative min 1 th GAPOK+BPJS TK dan Kesehatan+ Asuransi+Insentif SELURUH PROSES REKRUTMEN GRATIS **Job Types**: Full-time, Contract Contract length: 12 months **Salary**: Rp2,900,000 -...


  • Semarang, Indonesia GREEBEL Full time

    **Deskripsi Pekerjaan** - Maksimal 30 Tahun. - Minimal Pendidikan SMA/Sederajat. - Memiliki pengalaman sebagai Sales Retail/ FMCG mínimal 1 tahun. - Memiliki pengalaman untuk mengadakan event promosi lebih disukai - Bersedia bekerja mobile - Memiliki komunikasi yang baik, mampu untuk negosiasi, energik, jujur. - Memiliki kendaraan bermotor dan kelengkapan...

  • Sales Executive B2B

    1 week ago


    Semarang, Indonesia PT Karya Anugerah Jaya Full time

    Tanggung jawab: - Mencari customer baru disektor industri / UMKM - Menjaga hubungan baik terhadap existing customer - Mengembangkan area (NOO & Produk) Kualifikasi - Laki laki max 35 tahun - Pendidikan mínimal SMA - Memiliki pengalaman sebagai Sales B2B - Memiliki sepeda motor dan SIM C - Memahami area Jawa tengah Jenis Pekerjaan: Kontrak Panjang...


  • Semarang, Indonesia PT. VIC INDONESIA Full time

    **Responsibilities**: - **Independently **manage operations, providing guidance and support to prospective students. - Implement strategic approaches to meet and exceed individual sales targets for the assigned city. - Offer comprehensive student consultation on study plans, university choices, and English courses. - Build and maintain strong relationships...


  • Semarang, Indonesia PT Cilia Prisma Utama Makmur Full time

    Anda terampil dalam komunikasi dan menjalin relasi dengan outlet Pareto dan Horeca, semangat, gigih dan percaya diri dalam mencapai target? Dan Anda ingin mempunyai penghasilan dengan komposisi gaji pokok plus incentive hingga 6,543,969 tiap bulan?PT Cilia Prisma Utama Makmur (PT CPUM) adalah perusahaan manufaktur dan distribusi packaging plastik yang...


  • Semarang, Indonesia Novell Pharmaceutical Laboratories Full time

    **MEDICAL SALES REPRESENTATIVE ETHICAL (SEMARANG)** **LOCATION** : MARKETING - Melakukan survey dan kunjungan rutin ke apotek / outlet / dokter - Melakukan promosi dan menjalin relasi yang baik dengan customer - Mengelola area coveragenya secara profesional sehingga memberikan hasil yang optimal **Qualification** - Pendidikan mínimal D3 / S1 Semua...


  • Semarang, Indonesia Novell Pharmaceutical Laboratories Full time

    **MEDICAL SALES REPRESENTATIVE ETHICAL (SEMARANG)** **LOCATION** : MARKETING - Melakukan survey dan kunjungan rutin ke apotek / outlet / dokter - Melakukan promosi dan menjalin relasi yang baik dengan customer - Mengelola area coveragenya secara profesional sehingga memberikan hasil yang optimal **Qualification** - Pendidikan SMK (Farmasi, Keperawatan atau...


  • Semarang, Indonesia PT SPC Full time

    1. Taking Order dari NOO/Bengkel Eksisting. 2. Memperkenalkan aplikasi belanja online sparepart kendaraan ke bengkel-bengkel dan mengajarkan cara menggunakannya. 3. Menginformasikan ke bengkel mengenai promo yang tesedia di aplikasi belanja online spareparts. 4. Melakukan survey sesuai mekanisme dari marketing. 5. Menawarkan produk baru, baik produk...


  • Semarang, Indonesia PT Era Mulya Citra Warna Full time

    Persyaratan - PRIA - SEHAT JASMANI DAN ROHANI - SIAP KERJA KERAS & TIM - MEMPUNYAI KENDARAAN SENDIRI & MEMILIKI SIM - PENGALAMAN DIMATERIAL BUILDING Tanggung Jawab - MELAKUKAN PENJUALAN PRODUK-PRODUK - MELAKUKAN PENAGIHAN TERHADAP TOKO-TOKO PELANGGAN - MEMBUKA OUTLET-OULET BARU ( NOO ) - MELAKUKAN SPREADING


  • Semarang, Central Java, Indonesia Moladin Group Full time

    Job DescriptionMoladin Group is seeking a motivated and experienced sales professional to join our team as a Sales Officer. The successful candidate will be responsible for building relationships with customers and dealerships, promoting and selling pre-owned vehicles, and providing excellent customer service.ResponsibilitiesDevelop strong relationships with...


  • Semarang, Indonesia PT Putra Jaya Adi Sentosa Full time

    Pria, Usia Max. 35 Tahun - Pengalaman kerja Min. 1 Tahun sebagai sales support ataupun Team Leader/Sales Coordinator (dibidang bahan bangunan di utamakan) - Memiliki sikap dan penampilan yang baik serta rapih - Memiliki kemampuan menjual - Dapat menjalin hubungan baik dengan pelanggan dan management toko - Bersedia di tempatkan dimana saja - Penempatan area...


  • Semarang, Indonesia PT Putra Jaya Adi Sentosa Full time

    Syarat & Ketentuan: - Usia Max. 35 Tahun - Pengalaman kerja Min. 1 Tahun sebagai sales support ataupun Team Leader/Sales Coordinator (dibidang bahan bangunan di utamakan) - Memiliki sikap dan penampilan yang baik serta rapih - Memiliki kemampuan menjual - Dapat menjalin hubungan baik dengan pelanggan dan management toko - Bersedia di tempatkan dimana saja -...


  • Semarang, Indonesia PT Era Mulya Citra Warna Full time

    Persyaratan PRIA USIA MAX 35 TAHUN PENDIDIKAN MINIMAL SMA/SMK SEDERAJAT BERPENGALAMAN DIBIDANGNYA MINIMAL 2 TAHUN SEHAT JASMANI DAN ROHANI SIAP KERJA KERAS & TIM SIAP BEKERJA DENGAN TARGET MEMPUNYAI KENDARAAN SENDIRI & MEMILIKI SIM C Tanggung Jawab - Melakukan penjualan produk - Pembukaan outlet -outlet baru (NOO) - Melakukan Penagihan ke Customer -...


  • Semarang, Indonesia Takeda Pharmaceutical Full time

    **Activities and Responsibilities**: **Sales Activity** - Demonstrate competency of promoting and selling TBE products to customers ethically and within compliance based on company’s sales process and approved marketing strategy - Highly committed and motivated in achieving /exceeding sales target - Have agility to conduct and execute marketing activities...


  • Semarang, Indonesia PT Mulya Kencana Metalindo Full time

    Persyaratan - Pendidikan min. SMA sederajat, - Berpengalaman menjadi sales mínimal 1 tahun (diutamakan industri bahan bahan material, selain pengalaman material building dipersilahkan melamar ) - Komunikatif, adaptif dan teliti, - Memiliki kemampuan analisa & negosiasi yang baik, - Mampu memimpin tim & target oriented, - Penempatan area Kendal Tanggung...