Photographer and Videographer

1 day ago


Tangerang, Indonesia Indotara Persada, PT Full time

kriteria:

- mengerti fotografi dan videografi
- memiliki laptop
- bisa menggunakan aplikasi pengolah gambar (photoshop, dll)
- tinggal dekat dengan lokasi kerja di Cikupa, Tangerang

job desc:

- mengambil foto dan video produk
- mengolah foto produk dan me-retouch hasil foto
- mengerjakan/mengedit video berdurasi maksimal 55 detik untuk short video

benefit:

- status karyawan tetap dan kesempatan berkarir
- makan siang gratis, parkir gratis
- BPJS tenagakerja dan kesehatan
- bonus tambahan setiap bulan sesuai hasil kerja

**Salary**: Rp4,500,000 - Rp6,000,000 per month

Application Question(s):

- Apakah anda bertempat tinggal dekat dengan area Tigaraksa, Balaraja, atau Cikupa, Tangerang?
- Aplikasi edit gambar apa yang bisa anda gunakan?
- Kamera tipe apa yang anda miliki / pernah anda gunakan?
- Apakah anda memiliki laptop?



  • Tangerang, Indonesia PT Faisal Group Indonesia Full time

    **Kualifikasi**: - Fulltime / Work From Office - Pria - Pendidikan min SMA (Fresh Graduate are welcome) - **Tidak Sedang Kuliah**: - **Belum Menikah**: - campers all media (kamera maupun Hp) - membantu pengambilan gambar endorsment apapun - cekatan dan inisiatif tinggi - Mengerti penataan lighting - Creative Thinking - Memiliki pengetahuan detail tentang...

  • Make Up Artist

    1 day ago


    Tangerang, Indonesia PT. Unmute Visual Indonesia Full time

    **Requirements**: - Wanita Maks. 30 Tahun - Memiliki pengalaman dalam menangani client - Memiliki kemampuan dalam fashion stylist dan hair stylist menjadi nilai plus - Memiliki passion untuk berkembang dalam dunia creative - **Job Description**: - Bertanggung jawab untuk menata rias wajah model - Koordinasi dengan Photographer dan Videographer mengenai...


  • Tangerang, Indonesia GrosirOne Full time

    Memproduksi dari video shoot sampai video editing - Mengoperasikan (mínimal) kamera DSLR dan aksesoris seperti tripodm lensa dan flash external - Mengedit foto dan video - Membuat script / storyboard untuk video - Maksimal umur 30 tahun - Pengalaman mínimal 2 tahun - Lulusan S1 Komunikasi/Design Grafis/DKV - Menguasai Adobe After Effects, Premiere...


  • Tangerang, Indonesia PT Mganic Naturindo Cemerlang Full time

    Performing the full range of editing works from video and audio splicing, color grading and balancing to audio works - Organize and manage audio and video asset library - Ensure to correct formatting and presentation for finalized videos according to company's specifications - Editing and processing raw videos into a high quality and engaging video content...