Relationshipmanager

2 days ago


Jakarta, Indonesia Sinarmas Asset Management Full time

Kenapa Anda harus bergabung ?
- Perusahaan yang sudah terpercaya di Indonesia
- Perusahaan yang memegang teguh Integrity dalam operasional perusahaan
- Kami menawarkan jenjang karir yang progresif
- Kami menawarkan paket gaji dan komisi yang menarik serta benefit kesehatan untuk karyawan

Company Value

**INTEGRITY**
To put statements or promises into action so that one can earn the trust of others

**POSITIVE ATTITUDE**
To display encouraging behavior towards the creation of a mutually appreciative and conducive working environment

**COMMITMENT**
To perform our work wholeheartedly in order to achieve the best result

**CONTINUOUS IMPROVEMENT**
To continuously enhance the capability of oneself, the working unit and the organization to obtain the best results

**INNOVATIVE**
To come up with ideas that increase productivity and company growth

**LOYAL**
To cultivate the spirit of knowing, understanding and implementing the company’s core values as part of the big Sinar Mas family

**RELATIONSHIP MANAGER**

**Lokasi**:

- Jabotabek
- Sumatra (Padang, Palembang, Pekanbaru, Tj. Pinang, Pangkal Pinang)
- Kalimantan (Balikpapan, Samarinda, Banjarmasin)
- Jawa Barat (Sukabumi, Garut)
- Jawa Tengah (Pekalongan, Purwokerto, Kudus)
- Jawa Timur (Sidoarjo, Kediri)
- Maluku & Sulawesi (Ambon, Palu)

**Peran & Tanggung Jawab**:

- Memastikan target untuk produk saham dan asset management tercapai
- Memelihara hubungan baik dengan konsumen
- Memberikan rekomendasi dan update pasar kepada konsumen, sesuai arahan dari tim Riset internal

**Persyaratan**:

- Pengalaman sebagai Sales/RM yang menjual produk Saham, Asset Management, atau Wealth Management min. 1 tahun
- Pendidikan min. S1 dari segala jurusan
- Memiliki lisensi WPPE/WPEE/WMI
- Berorientasi pada target dan mampu bekerjasama dalam tim