Lowongan Kerja Management Trainee

2 weeks ago


Yogyakarta, Indonesia PT. Central Capital Futures Yogyakarta Full time

Melalui program Management Trainee ini, setiap peserta akan diberikan kesempatan untuk mempelajari hal-hal baru dalam lingkup industri finansial, yang sedang trend saat ini, memahami ketentuan dan regulasi seputar perdagangan berjangka dan komoditi serta merasakan secara langsung bagaimana bisnis perdagangan berjangka dijalankan dengan menerapkan prinsip kepatuhan serta regulasi yang berlaku.

Program ini menerapkan prinsip pengembangan yang mengkombinasikan pembelajaran melalui pengalaman, pembelajaran dalam kelas dan pembelajaran melalui orang lain.

Bagian terbesar dalam program pengembangan ini akan didapat melalui kegiatan On the Job Training (OJT) dimana setiap peserta akan diarahkan dan didampingi oleh para Mentor yang merupakan manajer senior, yang handal dan berpengalaman dalam bidangnya.

Kami mencari kandidat-kandidat terbaik, bertanggung jawab, energik dan mau mengembangkan karir serta berani mengambil tantangan untuk posisi:

- **MANAGEMENT TRAINEE (MT)**

KUALIFIKASI:

- Wanita / Pria
- Pendidikan D3/ S1 semua jurusan
- usia max 35 thn.
- Berpenampilan Rapi & Menarik
- Ramah, komunikatif
- Sanggup kerja dalam Team maupun Individu
- Penempatan di kota Yogyakarta

FASILITAS:

- Income menarik dari Gaji, Komisi, Bonus.
- Jam kerja senin-jumat
- Jenjang Karir jelas
- Kendaraan Operasional kantor
- Ruang kerja Ber - AC dan nyaman
- Hotspot (Wi-Fi) Area
- Pelatihan dan training karyawan (gratis)

Lamaran ditujukan kepada:
Mrs. Dewi

PT. Central Capital Futures
Jl. Monjali 92B, Sinduadi, Mlati, Sleman, Yogyakarta 55284

Jenis Pekerjaan: Penuh Waktu

Gaji: Rp1.500.000 - Rp5.000.000 per bulan

Pertanyaan Lamaran:

- Apakah anda tinggal di DIY / Yogyakarta?

Pendidikan:

- D1-D4 (Diutamakan)

Pengalaman:

- fresh graduated dipersilakan: 1 tahun (Diutamakan)



  • Yogyakarta, Indonesia PT. Central Capital Futures Yogyakarta Full time

    Melalui program Management Trainee ini, setiap peserta akan diberikan kesempatan untuk mempelajari hal-hal baru dalam lingkup industri finansial, yang sedang trend saat ini, memahami ketentuan dan regulasi seputar perdagangan berjangka dan komoditi serta merasakan secara langsung bagaimana bisnis perdagangan berjangka dijalankan dengan menerapkan prinsip...


  • Yogyakarta, Indonesia PT. Central Capital Futures Yogyakarta Full time

    Melalui program Management Trainee ini, setiap peserta akan diberikan kesempatan untuk mempelajari hal-hal baru dalam lingkup industri finansial, yang sedang trend saat ini, memahami ketentuan dan regulasi seputar perdagangan berjangka dan komoditi serta merasakan secara langsung bagaimana bisnis perdagangan berjangka dijalankan dengan menerapkan prinsip...

  • Management Trainee

    1 day ago


    Yogyakarta, Indonesia PT. Central Capital Futures Yogyakarta Full time

    Melalui program Management Trainee ini, setiap peserta akan diberikan kesempatan untuk mempelajari hal-hal baru dalam lingkup industri finansial, yang sedang trend saat ini, memahami ketentuan dan regulasi seputar perdagangan berjangka dan komoditi serta merasakan secara langsung bagaimana bisnis perdagangan berjangka dijalankan dengan menerapkan prinsip...

  • Management Trainee

    3 weeks ago


    Yogyakarta, Indonesia Manna Kampus (Mirota Kampus) Full time

    Management Trainee - Pria & Wanita Usia Max. 35 tahun - Boleh menikah (khusus pria) - Pendidikan Min. D3 / S1 Manajemen, Akuntansi, Ekonomi, Komunikasi, Agribisnis, Teknik Industri, Administrasi Bisnis - Memiliki jiwa leadership dan problem solving yang baik - Setelah mengikuti program MT bersedia ditempatkan diposisi Supervisor Toko/Supervisor...


  • Yogyakarta, Indonesia PT Mitra Utama Solusi Telematika Full time

    Lowongan Kerja Posisi Pramulayan/Office Boy Lokasi Kerja ICON+ Yogyakarta **Kriteria umum**: 1. Pendidikan SMA/SMK 2. Usia maksimal 35 tahun 3. Tekun dan rajin bekerja 4. Memiliki kemampuan komunikasi & koordinasi yang baik 5. Jujur dan Teliti 6. Memiliki pengetahuan dan keterampilan tentang pramulayan kantor **Benefit**: 1. Gaji 3.100.000 2. BPJS...

  • Management Trainee

    2 weeks ago


    Yogyakarta, Indonesia Manna Kampus (Mirota Kampus) Full time

    Management Trainee - Pria/Wanita Usia Max. 35 tahun - Boleh menikah (khusus pria) - Pendidikan Min. D3/S1 Manajemen, Akuntansi, Ekonomi, Komunikasi, Agribisnis, Teknik Industri, Administrasi Bisnis - Memiliki jiwa leadership dan problem solving yang baik - Setelah mengikuti program MT bersedia ditempatkan diposisi Supervisor Toko/Supervisor Gudang/Purchase...

  • Management Trainee

    1 week ago


    Yogyakarta, Indonesia Manna Kampus (Mirota Kampus) Full time

    Management Trainee - Pria/Wanita Usia Max. 35 tahun - Boleh menikah (khusus pria) - Pendidikan Min. D3 / S1 Manajemen, Akuntansi, Ekonomi, Komunikasi, Agribisnis, Teknik - Industri, Administrasi Bisnis - Memiliki jiwa leadership dan problem solving yang baik - Setelah mengikuti program MT bersedia ditempatkan diposisi Supervisor Toko /Supervisor -...


  • Yogyakarta, Indonesia PT. Central Capital Futures Yogyakarta Full time

    Melalui program Management Development Program ini, setiap peserta akan diberikan kesempatan untuk mempelajari hal-hal baru dalam lingkup industri finansial, yang sedang trend saat ini, memahami ketentuan dan regulasi seputar perdagangan berjangka dan komoditi serta merasakan secara langsung bagaimana bisnis perdagangan berjangka dijalankan dengan menerapkan...


  • Yogyakarta, Indonesia PT. Central Capital Futures Yogyakarta Full time

    Melalui program Management Development Program ini, setiap peserta akan diberikan kesempatan untuk mempelajari hal-hal baru dalam lingkup industri finansial, yang sedang trend saat ini, memahami ketentuan dan regulasi seputar perdagangan berjangka dan komoditi serta merasakan secara langsung bagaimana bisnis perdagangan berjangka dijalankan dengan menerapkan...

  • Management Trainee

    3 weeks ago


    Yogyakarta, Indonesia Victory International Yogyakarta Full time

    Ø **DESKRIPSI PEKERJAAN** - MENGIKUTI PROGRAM PELATIHAN DAN PENGETAHUAN DARI PERUSAHAAN YANG BERKAITAN DENGAN PROSEDUR OPERASIONAL PERUSAHAAN, KEAHLIAN PERENCANAAN, PENGENDALIAN USAHA, RISK MANAJEMEN, DAN RENCANA MANAJERIAL. - MELAKUKAN _ON THE JOB TRAINING_ ATAU PRAKTEK KERJA LANGSUNG DENGAN AKTIFITAS PERUSAHAAN SEHARI-HARI. - MELAKSANAKAN TUGAS DAN...

  • Management Trainee

    4 weeks ago


    Yogyakarta, Indonesia Victory International Yogyakarta Full time

    Ø **DESKRIPSI PEKERJAAN** - MENGIKUTI PROGRAM PELATIHAN DAN PENGETAHUAN DARI PERUSAHAAN YANG BERKAITAN DENGAN PROSEDUR OPERASIONAL PERUSAHAAN, KEAHLIAN PERENCANAAN, PENGENDALIAN USAHA, RISK MANAJEMEN, DAN RENCANA MANAJERIAL. - MELAKUKAN _ON JOB TRAINING_ ATAU PRAKTEK KERJA LANGSUNG DENGAN AKTIFITAS PERUSAHAAN SEHARI-HARI. - MELAKSANAKAN TUGAS DAN KEWAJIBAN...

  • Management Trainee

    6 days ago


    Yogyakarta, Indonesia Victory International Yogyakarta Full time

    MENGIKUTI PROGRAM PELATIHAN DAN PENGETAHUAN DARI PERUSAHAAN YANG BERKAITAN DENGAN PROSEDUR OPERASIONAL PERUSAHAAN, KEAHLIAN PERENCANAAN, PENGENDALIAN USAHA, RISK MANAJEMEN, DAN RENCANA MANAJERIAL. - MELAKUKAN _ON JOB TRAINING_ ATAU PRAKTEK KERJA LANGSUNG DENGAN AKTIFITAS PERUSAHAAN SEHARI-HARI. - MELAKSANAKAN TUGAS DAN KEWAJIBAN YANG DIBERIKAN PERUSAHAAN...

  • Team Leader

    6 days ago


    Yogyakarta, Indonesia Jom Kerja! Full time

    **Core Responsibilities** - Responsible for the day-to-day supervision of a group of call center associates including work and attendance monitoring in accordance with organization policy and applicable legal requirements - Effectively coach direct reports on their performance on a regular basis to ensure performance metrics are achieved at a minimum...


  • Yogyakarta, Indonesia PT BFI Finance Indonesia Tbk Full time

    Program Management Trainee untuk mempersiapkan Talent di bidang pemasaran produk Mesin baik untuk kredit pembelian unit maupun lease back. Pria - Single Usia maks. 27 Tahun Pendidikan mínimal S1 dengan IPK Min. 3.00 dari segala jurusan Memiliki kemampuan komunikasi yang baik Suppel Memiliki SIM C / SIM A Diutamakan yang berdomisili di Semarang dan...

  • Hcbp Staff

    4 days ago


    Yogyakarta, Indonesia PT Mandala Multifinance, Tbk Full time

    Tanggung Jawab: Melakukan proses pencarian dengan menggunakan metode pasif dan aktif (pasang iklan lowongan kerja di koran, bekerja sama dengan pihak eksternal, dan melakukan promosi lowongan kerja di berbagai macam media yang ada di wilayah Jawa Tengah). Menjalin hubungan dengan instansi pemerintahan, swasta maupun pihak Universitas dalam pencarian...


  • Yogyakarta, Indonesia GETA PHONE SERVICE Full time

    Lowongan lowker cari kerja pekerjaan teknisi hp handphone iphone Lowongan teknisi handphone iphone dan android Syarat dan ketentuan dengan qualifikasi: - jujur - Amanah - Bertanggung jawab - Bisa acp - Teknisi hardware apple dan android kerusakan berat pada mesin (level 3 dan level 4) - Melayani customer dengan baik dan ramah - Penempatan di MAROS,...

  • Sales Executive

    7 days ago


    Yogyakarta, Indonesia PT Cahaya Tiga Bintang Abadi Full time

    **PT. Cahaya Tiga Bintang Abadi** **Membuka Lowongan** **Sales executive / Sales Produk Dental / Dental Consultant** LOWONGAN UNTUK LOKASI : YOGYAKARTA Kualifikasi: Pria/wanita usia maksimal 30 tahun Fresh Graduate dipersilahkan melamar Mempunyai kendaraan pribadi & SIM Diutamakan mempunyai pengalaman di bidang sales dan marketing (sales dental lebih...


  • Yogyakarta, Indonesia PT. BORWITA CITRA PRIMA Full time

    As Our Management Trainee (Borwita Leaders Academy), you will be learn the product and business process of PT Borwita Citra Prima (Distribution & Logistic Service) to become part of our team & together develop a company that continues to grow Qualification: - Maximum 25 years Old - Fresh Graduate are welcome or having less than 2 years’ work...


  • Yogyakarta, Indonesia convergence Full time

    **What You Will Do** - Developed Training Need Analysis (TNA) - Conduct Product Knowledge Training for the team in order to ensure right skilling - Conduct group and individuals training sessions - Design and implement training programs. Prepared educational materials such as module - Monitor the implementation and effectivity of the training program -...

  • Assistant Manager

    3 weeks ago


    Yogyakarta, Indonesia Victory International Yogyakarta Full time

    Ø **DESKRIPSI PEKERJAAN** - MEMIMPIN SEBUAH TIM UNTUK MEMENUHI TUGAS DAN TARGET DARI PERUSAHAAN - MENGATUR JADWAL KEGIATAN KERJA DAN MENJADI PARTNER KERJA MANAGER - DIPROYEKSIKAN UNTUK MENJADI MANAGER DALAM KURUN WAKTU 3 BULAN Ø **PERSYARATAN** - WANITA ATAU PRIA - USIA MINIMAL 25 TAHUN, MAKSIMAL 40 TAHUN - D3-S1 SEMUA JURUSAN - MEMPUNYAI KEMAMPUAN...