Supervisor Utility

3 months ago


Sidoarjo, Indonesia PT Indo Ceria Plastik dan Printing Full time

**Deskripsi Pekerjaan**:

- Melakukan control/ parameter (chiller/ compressor/ cooling toner) secara berkala.
- Melakukan perbaikan secara terus menerus.
- Melakukan report/ checklist utility equipment.

**Kualifikasi**:

- Pendidikan S1 jurusan Teknik Mekanik & Elektro.
- Memiliki pengalaman min. 3- 5 tahun di bidangnya.
- Memiliki pengalaman sebagai supervisor utility.
- Menguasai Ms. Office/ Excel.
- Menguasai tentang utility equipment (chiller, compressor, cooling toner, genset).
- Memiliki kemampuan analisa dan pemecahan masalah yang baik.
- Dapat melakukan schedule Preventive Maintenance (PM) Utility.
- Memahami arus kuat dan arus lemah.
- Mampu bekerja secara individu maupun tim.
- Bersedia ditempatkan di Sidoarjo.

Jenis Pekerjaan: Penuh Waktu

Pendidikan:

- S1 (Diwajibkan)

Pengalaman:

- Supervisor Utility: 3 tahun (Diwajibkan)

Lokasi:

- Sidoarjo (Diwajibkan)


  • Supervisor Utility

    3 months ago


    Sidoarjo, Indonesia PT Indo Ceria Plastik dan Printing Full time

    Melakukan control/ parameter (chiller/ compressor/ cooling toner) secara berkala. - Melakukan perbaikan secara terus menerus untuk memastikan mesin dapat bekerja dengan maksimal. - Bertanggung jawab dalam merencanakan, mengorganisasi dan mengontrol aktivitas departemen utility. - Melakukan report/ checklist utility equipment. - Minimum Qualifications:...